Bagian dari karakter adalah sikap optimis, orang yang selalu ada pengharapan dalam berbagai situasi dan kondisi. ⠀
Pengharapan ikut andil dalam memberi kekuatan atau ketabahan, bahwa suatu saat pengharapannya terwujud. Pengharapan membuat seseorang berbuat untuk mencapai pengharapannya menjadi kenyataan.⠀
Kita bisa melatih anak-anak memiliki pengharapan dan sikap optimis yang kuat, dengan cara mengajari mereka memiliki target-target yang realistis, yang bisa dicapai. ⠀
Keberhasilan-keberhasilan kecil akan mendorongnya untuk terus meningkatkan usahanya. Kemudian tahap demi tahap membuat pengharapan yang lebih tinggi lagi ⠀
•Multiple Intelligences, Anak Cerdas•⠀
Ir. Jarot Wijanarko⠀
⠀
PKN steam project,group 3 (the principal of the state/Pancasila)